Gadget Sony adalah salah satu merek dari ponsel yang begitu digemari saat ini, dengan menyajikan banyak fitur dan teknologi masa kini. Sony Xperia M C2005 merupakan salah satu smartphone Android terbaru dari sony yang menawarkan fitur Dual SIM, sehingga bisa untuk mengaktifkan dua buah kartu sim GSM secara bersamaan. Dengan Android dua sim dari Sony ini tentunya membuat para konsumen sangat dinytamakan karena dapat mengisi dengan dua kartu yang jaman saat ini, tentunya HP ini memiliki kelebihan dan Kekurangan.

Spesifikasi Sony Xperia M C2005 Dual SIMD, handphone ini memang diproduksi untuk kalangan menengah yang di bandrol dengan harga 3 juta rupiah. Pada sisi yang nampak yakni fitur dual sim, samrtphone Android berukuran empat inci ini dibekali prosesor dual core dengan kecepatan 1 Ghz yang dikombinasikan dengan RAM 1 Gb. Nah, menarik bukan samrtphone yang laris dan cukup murah ini, berikut ulasan lengkap tentang kelebihan dan kekurangan Sony Xperia M C2005 Dual SIM yang kami dapatkan dari bermacam sumber di internet.
Kelebihan Sony Xperia M C2005 Dual SIM
Keunggulan dari HP Android Sony Xperia M C2005 Dual SIM jaringan yang telah mendukung 3G HSDPA, selain itu juga terdapat dua buah slot kartu sim card GSM seperti yang telah dibahas diatas dan dapat mengaktifkan dua buah kartu secara bersamaan, dan ukuran fisik cukup ringkas yaitu 124 x 62 x 9,3 mm.
Kelebihan dari sony Xperia M ini juga terdapat pada layar berukuran 4 inci yang didukung resolusi 480 x 854 piksel dengan kerapatan piksel 245 ppi, serta layar dilapisi dengan Scratch-resistant glass yang memberikan perlindungan dari goresan. Pembekalan penyimpanan internal cukupan yaitu 4GB dan ditambah slot penyimpanan eksternal jenis microSD hingga 32 GB
Tidak hanya itu kelebihan Sony Xperia M C2005 Dual SIM, smartphone Android dul sim ini telah menggunakan sistem operasi Android jelly bean versi 4.1 yang begitu populer saat ini. Serta menggunkan prosesor dual core dengan kecepatan 1 ghz, bagian pengolahan grafis menggunakan adreno 305 yang memang dirancang untuk kelas atas, kapasitas RAM berukuran 1 Gb cukup besarkan.
Nah, kelebihan lainya yakni kamera utama berkekuatan 5 mp dengan resolusi maksimum 2592х1944 pixels, dilengkapi fitur autofocus, LED flash,Geo-tagging, touch focus, image stabilization, HDR, panorama, kamera depan yang bisa digunakan untuk video call atau video chat dengan aplikasi skype, fitur wifihotspot, bluetooth versi 4, fitur NFC, fitur radio FM dan fitur GPS yang mendukung A-GPS yang dpat Anda gunakan sebagai pete untuk menunjukkan suatu tempat.
Kekurangan Sony Xperia M C2005 Dual SIM
Selein kelebihan tentunnya handphone Android ini juga memiliki sisi kelemahan atau kekurangan, jika dilihat dari spesifikasi di atas tentunya anda dapat mengira sendriri. Namun jika masih kurang lengkap, beriku kekurangan Sony Xperia M C2005 Dual SIM, kamera depan hanya pada kualitas VGA, kapasitas baterai hanya 1750 mAh tetapi daya tahan baterainya cukup kuat dan tahan lama.
Pertemuan kali ini mungkin kami akhiri dulu dan itulah penjelasan kami tentang kelebihan dan kekurangan Sony Xperia M C2005 Dual SIM. untuk mengetahui harga terbarunya silahkan Anda kunjungi menu harga terbaru pada bagian atas konten ini yang selalu kami update tiap bulan, kunjungi juga kelebihan dan kekurangan Sony Xperia Z1.
